Halaman

Jumat, 20 Juli 2012

JARANAN NGANJUK




LEGOWO PUTRO
Salah satu kebanggaan kesenian jaranan
dari beberapa group jaranan sekota angin
yang tergabung dengan pepijar nganjuk.

Sebuah nama memiliki makna tersendiri.
Legowo : Ikhlas dan Putro : Putra,
yaitu Seorang Putra yang memiliki hati yang Ikhlas
pada kenyataan hidup,
selalu Ikhlas pada pemberian dari Yang Maha Kuasa
( Sabar lan narimo marang pandum kang Moho Kuoso ).

Kami disini menunjukan suatu karya anak bangsa,
menunjukan kesenian jawa asli
peninggalan nenek moyang kita,
bertujuan untuk menghibur pemirsa
dan kususnya untuk mengingatakan kalau karya anak bangsa
harus dilestarikan jangan sampai hilang termakan jaman,
ini harta kita,
kekayaan bangsa Indonesia yang kita cintai.

Legowo Putro berpadepokan di
Dusun Jimbir,
Desa Sugihwaras,
Kecamatan Prambon,
Kabupaten Nganjuk.
Dan dipimpin oleh
bopo Supardi dan di manageri oleh bopo Jianto.

Jaranan Legowo Putro ini
mempunyai suatu ciri kas tersendiri,
yang biasanya paling ditunggu-tungu semua penonton,
yaitu Tari Rampokan atau
saat keluarnya Prabu Singo Barong kembar sembilan
dan Patih Celeng Srenggi sekembaran.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar